Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Tafsir Ganda dalam Kajian Desain Poster Film ‘A Thousand Words’

31 Mei 2016   20:41 Diperbarui: 31 Mei 2016   21:06 101 0
Sebuah film yang digadangkan oleh aktor kenamaan asal Amerika, Eddie Murphy, bertajuk “A Thousand Words” menceritakan sebuah perjalanan seorang agen penerbit bernama Jack McCall yang talkative, egois dan suka melebih-lebihkan sesuatu. Disatu sisi ia adalah seorang agen yang hebat dengan karir yang menjanjikan, namun disisi lain hubungan keluarga bukanlah suatu hal yang dapat ia tangani dengan baik. Singkat cerita sikap timbul benih-beih permasalahan baik dikehidupan sosial maupun kehidupan keluarganya. Hingga suatu hari sebuah pohon ajaib tumbuh dihalaman belakang rumahnya, anehnya setiap Jack mengucapkan satu patah kata, satu lembar daun gugur dari pohonnya. Jika 1000 lembar daun gugur dan habis, maka Jack akan meninggal. Hal ini memaksa Jack untuk merubah keadaan dan belajar lebih banyak untuk menjadi lebih baik. Jalan cerita film ini seperti memiliki pesan atau makna ganda, selain menyampaikan pentingnya untuk ‘tidak terlalu banyak bicara’, film ini juga mengajak untuk lebih peduli lingkungan dengan menjaga atau merawat pohon.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun