Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Peringati Hari Pahlawan, Mahasiswa UNNES GIAT 3 Menyelenggarakan Lomba Cerdas Cermat

13 November 2022   23:00 Diperbarui: 13 November 2022   23:09 460 0
Mahasiswa UNNES GIAT Angkatan 3 yang sedang melaksanakan KKN di berbagai daerah mengadakan program kerja yang menarik untuk desa mitra. Pusat Pengembangan Kuliah Kerja Nyata, LPPM UNNES menjadikan Desa Rahtawu, Kecamatan Gebog, Kabupaten Kudus sebagai salah satu tempat yang strategis untuk melaksanakan KKN. Mahasiswa yang ditempatkan disana menyelenggarakan Lomba Cerdas Cermat Tingkat SD se-Desa Rahtawu dalam rangka memperingati Hari Pahlawan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun