Sektor pertambangan termasuk sektor ekonomi yang memberikan banyak kontribusi untuk pendapatan negara. Tak heran, bila sektor yang satu ini memiliki begitu banyak program dan kebijakan yang diakselerasi seperti hilirisasi hingga larangan ekspor.
Namun ternyata sektor pertambangan RI tak secerah prospeknya terlihat dari masih 'suburnya; pertambangan tanpa izin (PETI).
KEMBALI KE ARTIKEL