Kita tak bisa berbuat banyak. Berharap DPR supaya menggagalkan kenaikan BBM, misalnya, ah itu bukan solusi. Bagaimana kita mau berharap kepada mereka, wong mereka berseteru karena berebut jabatan? Atau berharap kepada presiden baru? Ah, sudahlah. Jadikan pelajaran, bahwa berharap kepada manusia hanya akan beroleh kecewa.