Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Perkembangan Pendidikan di Indonesia dari Tahun 2006 sampai Sekarang

10 Desember 2024   12:14 Diperbarui: 24 Desember 2024   17:23 46 0
Di kutip dari (situs itjen.kemendikbud) kurikulum di indonesia telah mengalami perubahan dari 2006 sampai sekarang, kurikulum 2006 dikenal dengan singkatan KTSP "kurikulum tingkat satuan pendidikan" tidak banyak yang berubah dari kurikulum 2004, dimulai dari meninjau dalam segala sisi. Mutu kurikulum 2006 meningkatkan kegiatan  peningkatan pendidikan nasional. Karena itu peningkatannya pendidikan kurikulum 2006 mewujudkan program-program pendidikan yang sesuai dengan undang-undang sistem pendidikan nasional dikenal dengan singkatan "USPN", segala program yang dibuat mestinya mengacu kepada peningkatan pelayanan peserta didik sehingga menghasilkan lulusan yang berkualitas. Lulusan sekolah atau madrasah yang memiliki 9 indikator menurut USPN:
1. Beriman
2. Bertaqwa
3. Berilmu
4. Bertanggung jawab
5. Sehat
6. Cakap
7. Kreatif
8. Mandiri, dan
9. Demokratis

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun