Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Agama, Pahala, dan Kopi yang Berbeda Cangkir

16 Mei 2017   14:10 Diperbarui: 16 Mei 2017   16:35 1022 2
Pahala itu koin atau derajat? Aku makin bimbang untuk mendefinisikan pahala. Para pendakwah dan ulama makin sering membicarakan pentingnya mengumpulkan pahala ketika masuk bulan Ramadhan. Disatu sisi perbanyak lah mengaji, sembahyang, dzikir, sadaqoh agar pahala dilipat gandakan, wah, aku pikir mungkin pahala itu seperti koin. “Pahala… pahala… pahala… pahala…” Suara itu bergemuruh di kepalaku.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun