Selebgram Edelenyi Laura Anna atau dikenal dengan nama Laura Anna
meninggal dunia pada Rabu (15/12) kemarin pukul 09.22 WIB di usia 21 tahun. Sebelum meninggal, Laura Anna diketahui tengah berjuang meminta keadilan. Kamis (1/12/2021) lalu, Laura Anna menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri Jakarta Timur atas tuntutannya kepada Gaga Muhammad karena telah menyebabkan kecelakaan mobil yang mereka tumpangi. Akibat kecelakaan mobil yang cukup parah pada 8 Desember 2019, Laura Anna mengalami kecelakaan mobil di Jalan Tol Jagorawi.
KEMBALI KE ARTIKEL