Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip

Ziarah Wali Jateng dan Muassis: Laku Spiritual Lintas Sejarah oleh PAC IPNU-IPPNU Gandusari, Kabupaten Blitar

7 Juli 2024   21:45 Diperbarui: 7 Juli 2024   22:01 395 0
Dalam rangka memperkuat iman dan semangat kader, Pimpinan Anak Cabang (PAC) IPNU-IPPNU Kecamatan Gandusari, Blitar, menyelenggarakan kegiatan Ziarah Wali Jateng dan Muassis IPNU-IPPNU pada tanggal 5-7 Juli 2024. Kegiatan ini diikuti oleh 45 orang, terdiri dari Pengurus PAC IPNU-IPPNU Gandusari, Pengurus Ranting (PR) IPNU-IPPNU se-Kecamatan Gandusari, kader dan anggota IPNU-IPPNU, serta masyarakat umum.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun