Rabu, 1 Mei 2024, mahasiswa IPB University melakukan penjajakan ke Kampung Adat Urug. Tim yang tergabung dalam Program Kreativitas Mahasiswa Riset Sosial Humaniora (PKM-RSH) ini beranggotakan Mutiara Balqis (SKPM), Deden Ahmad Rabani (Statistika), Hariyol (Statistika), R.Mugni Chairil Arbi Asyari (Statistika), dan Akma Naufal Rabbani (Manajemen Sumberdaya Lahan). Tim yang diberi nama Reformist Agriculture ini didampingi oleh Ir. Wahyu Purwakusuma, M.Sc. dari Departemen Manajemen Sumberdaya Lahan.
KEMBALI KE ARTIKEL