Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Digitalisasi Cegah Korupsi

11 Agustus 2016   22:51 Diperbarui: 11 Agustus 2016   23:05 112 1
Belakangan ini mulai marak layanan berbasis digital. Pemerintah daerah pun tak ketinggalan menerapkan layanan tersebut, sebut saja trend terkini yakni elektronifikasi. Melalui elektronifikasi aktivitas atau layanan yang semula dilakukan secara konvensional berubah menjadi digital. Salah satu bentuk elektronifikasi yang sudah diterapkan yaitu e-budgeting. Melalui e-budgeting, perencanaan hingga laporan realisasi anggaran dilakukan melalui aplikasi khusus. Pergerakan dana anggarannya pun dilakukan secara non tunai sehingga interaksi fisik semakin diminimalisir.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun