Kritik pada kebijakan pendidikan dari dulu tidak pernah ada usainya. Tapi adanya kritik menandakan kepedulian kita pada pendidikan yang hampir berada di peringkat terakhir dari negara-negara lain. Angka terakhir dari budaya membaca dan menulis. Sehingga pemerintah pun selalu melakukan upaya perbaikan kebijakan-kebijakan. Namun, hasilnya belum bisa memberi dampak positif yang luas sampai saat ini.
KEMBALI KE ARTIKEL