Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Perkembangan Bahasa dalam Bingkai Pierre Bourdieu

4 Juni 2022   22:50 Diperbarui: 4 Juni 2022   22:56 576 2
Pierre Bourdieu merupakan filsafat yang bertransformasi menjadi sosiolog kritis. Pierre Bourdieu mengembangkan pemikirannya lewat pemikiran Marxian. Namun dalam prosesnya, Pierre Bourdieu keluar dari tradisi Marxian. Proses tersebut dapat dilihat lewat definisi model-model dominasi yang tidak hanya berdimensi pada ekonomi, akan tetapi juga pada dominasi budaya, politik, gender, seni, dan sebagainya dalam ranah lainnya. Selain itu, Pierre Bourdieu mengembangkan teorinya tentang simbolis yang berfungsi untuk membedakan analisinya dengan analisis Marxian klasik, di antaranya menyodorkan konsep model simbolik, modal kultural, modal sosial, dan juga pastinya modal ekonomi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun