Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Membentuk Karakter Positif Anak, Kenapa Tidak .....

21 Juli 2011   14:37 Diperbarui: 26 Juni 2015   03:29 537 0

Karakter merupakan suatu hal yang bisa digunakan sebagai ciri untuk mengenali seseorang. Karakter atau watak mengisyaratkan suatu norma tingkah laku tertentu, di mana seorang individu akan dinilai perbuatannya. Dengan kata lain, karakter merupakan kepribadian yang dievaluasi secara normatif. Sebagai contoh, karakter seorang pemurah hati, seorang penolong; atau bisa pula sebaliknya, karakter seorang pencuri, koruptor, dan lain-lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun