Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Baso Aci yang Nampol di Hati

9 Maret 2021   19:06 Diperbarui: 9 Maret 2021   19:23 108 1
Saat mendengar Baso Aci Online Bu Siti Farida yang dikerjakannya sambil membereskan banyak pekerjaan serabutan lainnya, saya kagum. Seorang wanita perkasa yang tak pernah lelah dan gengsi melakukan pekerjaan apapun. Mulai dari mencuci, memasak, hingga berdagang, tak satupun dia lepas untuk kerjakan di tengah kesibukan mengatur hidup pribadi dan rumah tangga. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun