Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie Pilihan

Semarang, Surga Kuliner yang Tiada Habisnya (2)

2 Oktober 2019   02:27 Diperbarui: 2 Oktober 2019   03:23 165 0
Saat pagi menjelang, saya menikmati sekali mandi di showernya yang hangat. Beres handukan, pintu diketuk. Saya mendapat nasi gudek dalam kemasan yang rapi sekali dengan secangkir teh hangat. "Lumayan ini untuk mereka yang sendirian, bisa disimpan sarapannya untuk siang nanti," Kalau dihitung-hitung tentu sangat berharga dibanding sewa kamarnya yang cuma Rp 220an ribu semalam. Belum lagi dikurangi dua botol air mineral dan tiga bungkus snack. Dihitung-hitung biaya menginap saja dari hotel ini hanya sekitar Rp 150 ribuan jika dipotong berbagai fasilitas di atas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun