Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen Pilihan

Petarung Kuno || Cerpen Dian Chandra

7 Oktober 2023   14:01 Diperbarui: 7 Oktober 2023   14:07 149 1


Sudah tiga bulan Kota Bugenvil dilanda ketakutan, sepuluh orang warganya ditemukan mati dengan tulang leher patah. Anehnya, semua korban berjenis kelamin pria.

Para warga tak hanya takut dibunuh, tapi juga takut akan diculik. Kabar yang beredar mengatakan hanya para pria yang dibunuh, sedangkan para wanitanya diculik tanpa jejak.

Polisi mengumpulkan berbagai informasi penting, meski belum berbuah hasil yang sepadan. Pelaku masih belum ditemukan.

Makin takut lah para warga. Tak sedikit dari mereka memutuskan untuk kabur dari kota terkutuk itu, ada pula yang memutuskan untuk membentengi rumah mereka dengan tembok yang kokoh, memasang alarm keamanan, hingga menyewa seorang bodyguard. Namun, seberapa besar pun usaha mereka, hanya akan berbuah kematian bagi si pria, dan penculikan bagi si wanita.

Suatu ketika seorang polisi menyadari sebuah pola yang tak biasa dari kasus yang memusingkan kepalanya, "Para wanita yang diculik bukanlah wanita biasa, melainkan para wanita yang memiliki kepandaian tertentu. Lihat pada tanggal 2, Mey si Bidan diculik dan suaminya yang pejabat korup itu mati mengenaskan, lalu ada Niss, seorang montir diculik pada tanggal 5 dan ayahnya ditemukan mati ...." 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun