Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Sejarah Luhur Diperingatinya Hari Pendidikan Nasional

2 Mei 2024   06:40 Diperbarui: 2 Mei 2024   08:32 195 2
Hari Pendidikan Nasional yang diperingati setiap tanggal 2 Mei merupakan hari lahirnya tokoh yang berperan penting bagi sejarah pendidikan di Indonesia yaitu Ki Hadjar Dewantara. Ditetapkannya hari lahir KHD sebagai hari besar nasional disahkan dalam Surat Keputusan Presiden RI Nomor 305 tahun 1959. Ki Hadjar Dewantara lahir di Pakualam pada tanggal 2 Mei 1889 merupakan keturunan keraton Yogyakarta dengan nama asli Raden Mas Soewardi Soerjaningrat. Kemudian sejak tahun 1923 beliau memutuskan untuk mengganti namanya tanpa gelar bangsawan demi bisa dekat dengan rakyat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun