Setiap tanggal 2 Oktober diperingati sebagai Hari Batik Nasional. Pada tanggal 2 Oktober 2009, Unesco menetapkan Batik sebagai Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Nonbendawi. Ini merupakan kebanggaan bagi masyarakat Indonesia sebagai warisan yang tidak lengkang oleh zaman.
KEMBALI KE ARTIKEL