Setiap Imlek, ada satu kalimat yang hadir di ruang-ruang publik. Sama seperti hari-hari raya agama lain di mana ada kalimat atau kata-kata (ucapan) yang sepertinya sudah melekat dengan momen istimewa tersebut. Semisal: "Selamat Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin". Atau, "selamat hari Natal, damai di bumi, damai di surga".
KEMBALI KE ARTIKEL