Penyembahan berhala modren lebih kepada  hal yang membuat kita secara tidak sadar memfokuskan tujuan, tindakan ke suatu hal yang bersifat duniawi dan hanya menyisakan sisa-sisa waktu(ada kadarnya) untuk Tuhan, atau hal duniawi yang membuat manusia lebih mengandalkan hal tersebut dan menjadi mudah khawatir ketika hal itu sedang menjauh, dengan kata lain kecanduan terhadap suatu hal yang berlebihan sehingga fokus yang biasanya untuk Tuhan, jadi beralih ke hal duniawi yang lebih menyenangkan, seperti kecanduan game sering membuat orang lupa waktu, sehingga waktu untuk beribadah pun digunakan untuk bermain game atau saat beribadah yang seharusnya memfokuskan waktu itu untuk Tuhan, justru digunakan untuk bermain game dengan segala alasan yang terlihat masuk akal namun hanya ingin memuaskan keinginan akibat kecanduan main game tsb, contoh lainnya lagi kecanduan chatting baik BBM atau WA juga sering kali membuat fokus teralihkan saat beribadah atau saat d tempat ibadah dengan alasan tidak enak kalau tidak membalas atau ada hal penting yang kalau tidak langsung membalas atau alasan lainnya yang sebenarnya hanya alasan untuk memuaskan kecanduan chatting belaka. serta kecanduan terhadap materi-materi nyata. Dan sering kali orang mengabaikan hal-hal seperti ini dan dikarenakan banyak juga orang lain yang juga seperti itu sehingga dianggap hal yang wajar dan biasa aja. Namun sebenarnya secara tidak sadar kita sedang melakukan penyembahan berhala.
KEMBALI KE ARTIKEL