Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Inilah 5 Kesalahan dalam Iklan Luar Griya

15 April 2021   16:46 Diperbarui: 15 April 2021   16:52 842 1
Dalam suatu perusahaan pasti membutuhkan alat promosi untuk memasarkan barang atau jasa yang mereka miliki, salah satunya dengan menggunakan iklan. Iklan sering digunakan sebagai salah satu media promosi untuk memperkenalkan, mengingatkan dan mempengaruhi khalayak luas agar membeli dan menggunakan barang atau jasa yang di tawarkan perusahaan.

Iklan dapat diartikan sebagai pemberitahuan kepada khalayak / orang ramai mengenai barang atau jasa yang dijual dan dipasang di dalam media massa, seperti surat kabar / koran, majalah dan media elektronik seperti radio, televisi dan internet (Jefkins,1995:05). Salah satu iklan yang sering kita jumpai adalah iklan luar griya.

Iklan luar griya merupakan bentuk promosi yang menggunakan media seperti baliho, spanduk, billboard, phamflet dll. namun bukan hanya sembarang iklan yang dapat kita pasang, pengiklanan juga memiliki etika seperti yang di atur dalam Etika Pariwara Indonesia (EPI), karena iklan harus jujur terhadap khalayak dan dapat bertanggung jawab dengan produk yang di pasarkan, termasuk iklan luar griya, nah berikut adalah contoh iklan-iklan di luar griya yang salah dan tidak seusai dengan Etika Pariwara Indonesia (EPI).

Pertama, iklan yang di tempelkan di pohon

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun