Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

J&T Hadir, Kebanggan dalam Membangun Negeri

18 Desember 2019   19:25 Diperbarui: 18 Desember 2019   19:30 401 0
Sejarah J&T dimulai tepatnya pada tanggal 20 Agustus 2015. Pada hari itu secara resmi PT. Global Jet Express didirikan sekaligus meresmikan kantor pusatnya di pluit, Jakarta Utara. Meskipun perusahaan ini adalah perusahaan baru dibidang jasa pengiriman barang dan ekspedisi, namun J&T optimis akan menjadi jasa unggulan dan menjadi pilihan bagi masyarakat Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun