Persidangan kasus pembunuhan Mirna semakin hari semakin menarik, menantang, dan mungkin juga semakin membosankan dan membingungkan bagi sebagian masyarakat. Apalagi media saling berlomba bukan hanya menayangkan secara langsung (
live) tapi juga memaparkan hasil analisa dan kesimpulan berdasarkan pendapat para ahli yang dihadirkan sebagai pembanding. Sebenarnya, kesaksian pihak manakah (JPU vs PH) yang harus menjadi titik acuan: Apakah Jessica sebagai terdakwa tunggal adalah pelaku sesungguhnya atau bukan?
KEMBALI KE ARTIKEL