Banyak orang saat ini mencoba memulai gaya hidup yang lebih sehat dengan kebiasaan baru seperti berolahraga, bersepeda, dan mengonsumsi makanan dan minuman yang lebih bernutrisi. Jus sayuran adalah salah satu bentuk olahan sayuran yang paling populer dan digunakan sebagai cara untuk mendorong orang untuk lebih banyak mengonsumsi sayuran. Jus sayuran dikonsumsi masyarakat karena kebutuhan nutrisi atau bisa juga berguna untuk kebutuhan terapi terhadap suatu penyakit.
KEMBALI KE ARTIKEL