Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Kata Bapak, Mengasuh Itu?

13 Desember 2016   22:47 Diperbarui: 13 Desember 2016   23:30 34 0
Mengasuh itu ya didik anak memberikan arahan supaya anak bisa ke arah yang lebih dewasa lagi. Dulu bapak waktu kecil sama mak ( ibu ) sering diajak ke sawah sambil mak sering cerita tauladan yang baik. Bapak senang ketika mendengar emak bercerita sampai bapak tidur di tegalan ( sawah ). Jadi bapak sangat berbarap dengan bapak memberikan arahan kepada anak-anak bapak dan contoh semampu bapak anak-anak bapak akan menjadi anak yang bermanfaat untuk semua orang dan khususnya untuk keluarga.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun