Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Kisah Ibnu Mas'ud dan Lantunan Al Qurannya

24 Juni 2022   13:20 Diperbarui: 24 Juni 2022   13:28 498 2
Ibnu mas'ud atau yang Bernama asli Abdullah ibnu mas'ud adalah sahabat nabi Muhammad orang keenam yang masuk islam setelah nabi Muhammad dakwah ke mekkah. Ibnu mas'ud juga sahabat nabi sejak remaja atau pada saat nabi menggela kambing-kambingnya. Alasan ibnu mas'ud menjadi sahabat nabi salah satunya adalah ketika nabi memerah susu kambing betina (dalam salah satu riwayat menyebutkan bahwa domba tersebut belum kawin) lalu nabi Muhammad memulai dengan ucapan ''Bismillahirrohmanirrohiim''. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun