Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Empati pada Sakit Hatinya, tapi Jangan Validasi Tindakan Agresifnya

6 Agustus 2023   11:48 Diperbarui: 6 Agustus 2023   11:55 76 0
Sekarang-sekarang ini, banyak sekali kasus seseorang yang melakukan kekerasan karena cape dengan keadaan nya yang menyakitkan yang disebabkan oleh beberapa orang. Misalnya, korban bully yang berani menusuk sang pelaku, ataupun pelaku yang dulu nya korban dan tidak mendapat keadilan pada akhirnya melakukan kekerasan ulang . Tak jarang, korban menjadi villain dan mendapatkan validasi dan pembelaan dari banyak orang. Kita pun mungkin sadar dengan tindakan kejahatan dari seorang yang awalnya menjadi korban banyak sekali komentar tentang pendapat orang-orang yang mendukung sebuah kesalahan itu. "Jika keadilan tidak berpihak pada saya, maka saya lah yang akan membuat keadilan tersebut" "Orang jahat terlahir dari orang baik yang tersakiti" "Makanya, jangan seenaknya, karena orang pendiam akan lebih berbahaya ketika marah" dan semua perkataan-perkataan bahwa memang banyak orang yang memvalidasi tindakan kejahatan itu dan hal itu wajar karena katanya memang kejahatan harus dibalas dengan kejahatan pula. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun