Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Jokes: Jebakan Media Sosial?

26 April 2021   03:40 Diperbarui: 26 April 2021   06:40 246 1
Pada era teknologi saat ini, masyarakat dapat dengan mudah mengunggah suatu postingan. Namun, masih banyak juga pengguna media sosial yang kurang bijak dalam menggunakannya. Masih kurang mengerti atau sengaja tutup telinga dengan aturan-aturan media yang ada. Sudah banyak kasus-kasus terkait pelanggaran hukum media sosial, mulai dari pelanggaran berat sampai hanya karena kesalahan kecil yang dapat berakibat fatal.  Tidak bisa dipungkiri, sosial media memang telah menjadi sumber hiburan masyarakat kini. Banyak waktu yang digunakan untuk berbagai kepentingan dalam ber-sosial media. Dalam berkomunikasi kita dapat menggunakan Whatsapp, Line atau Telegram. Sementara Instagram, Facebook, Youtube, Twitter dan yang baru-baru ini menjadi aplikasi viral, Tiktok menjadi media hiburan dan sumber informasi. Namun bagaimana jika hiburan-hiburan tersebut ternyata dapat merugikan pihak-pihak tertentu atau melanggar hukum?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun