Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen

Tentangnya dan Sebuah Kegagalan

7 September 2018   14:02 Diperbarui: 8 September 2018   00:12 323 0
Perkenalkan, ia seseorang yang menjalin hubungan denganku dalam jangka waktu yang cukup lama. Banyak kenangan yang pelan-pelan harus di lupakan. Aku, mempunyai keegoisan tinggi yang melunturkan kepercayaanku padanya tanpa meneri penjelasan. Pertengkaran-pertengkaran ku mulai. Hal-hal kecil menjadi masalah besar. Dan pada saat itu aku meminta untuk berakhir tanpa mempertimbangkan semua penjelasan dan ia hanya pasrah menerima.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun