Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Batik Karimata, Salah Satu Wirausaha Lokal yang Memproduksi Budaya Batik Khas Jember Salah Satu Wirausaha Lokal yang Memproduksi Budaya Batik Khas Jem

6 Juni 2024   00:00 Diperbarui: 6 Juni 2024   10:01 109 0
Batik Indonesia, yang telah diakui oleh UNESCO sebagai Warisan Budaya Tak Benda, merupakan salah satu kekayaan budaya yang paling berharga di Indonesia. Batik tidak hanya sekadar kain dengan corak yang indah, tetapi juga mengandung nilai-nilai sejarah, filosofi, dan kearifan lokal yang telah diwariskan dari generasi ke generasi. Oleh karena itu, menjaga kelestarian batik adalah tanggung jawab bersama yang tidak bisa diabaikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun