Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Koneksi Antar Materi Modul 3.1 Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai-Nilai Kebajikan Sebagai Pemimpin

2 Mei 2023   04:04 Diperbarui: 2 Mei 2023   04:06 941 2
Hai, Perkenalkan Saya Hanie Vidya Christie, Calon Guru Pengerak Angkatan 7 dari Kota Malang Jawa Timur. Telah tujuh bulan aktif berkutat dengan kegiatan, paket-paket modul materi, dan tugas-tugas guru penggerak yang menantang dan baru bagi penulis. Banyak pengetahuan, ilmu, wawasan, paradigma, dan pengalaman baru yang diperoleh selama menjalani pendidikan guru penggerak. Materi pembelajaran yang disajikan dalam paket-paket modul guru penggerak sebagian besar merupakan materi baru yang belum pernah penulis dapatkan sebelumnya dan sangat bermanfaat untuk membantu penulis dalam menyiapkan pendidikan generasi Z saat ini dan pengembangan sekolah. Misalnya saja, materi tentang filosofi pendidikan menurut Ki Hajar Dewantara yang mendasari semua modul; Nilai dan peran guru penggerak; Visi Guru Penggerak; Pembelajaran berdifferensiasi; Pembelajaran Sosial emosional; Coaching untuk supervisi akademik; dan Pengambilan keputusan berbasis nilai-nilai kebajikan sebagai pemimpin. Saat ini, penulis telah sampai pada koneksi antar materi Modul 3.1 tetang Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai-Nilai Kebajikan sebagai Pemimpin dan berikut sepenggal koneksi anatar materi yang dapat penulis rangkum dari awal modul 1.1 hingga modul 3.1 saat ini. Selamar menyimak, semoga dapat menambah wawasan Bapak/Ibu Guru di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun