Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Bagaimana Nyanyian Membantu Pembelajaran di Kurikulum Merdeka?

1 September 2024   19:52 Diperbarui: 1 September 2024   19:56 28 0
Pembelajaran diferensiasi dalam kurikulum merdeka merupakan sebuah inovasi yang dirancang untuk dapat memenuhi kebutuhan siswa yang beragam. Menurut jurnal berjudul Meeting the Needs of All Students Through Differentiated Instruction: Helping Every Child Reach and Exceed Standards, menjelaskan bahwa metode ini memungkinkan guru untuk menyesuaikan pendekatan pengajaran mereka agar siswa dapat memenuhi dan melampaui standar yang ditetapkan (Lavy, 2008) 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun