Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip Pilihan

Membanggakan, Tim Tari SMP Labschool Cibubur Juara Dunia di Festival Tari Internasional Eropa

28 November 2024   13:17 Diperbarui: 28 November 2024   13:20 81 0
Prestasi membanggakan diraih oleh Tim Danadyaksa Budaya dari SMP Labschool Cibubur yang berhasil meraih juara pertama dalam ajang internasional "Mediterranean Legend 2024." Kompetisi bergengsi yang diadakan pada 26-29 Oktober 2024 di Barcelona, Spanyol, ini diikuti oleh 51 peserta dari 8 negara, termasuk Ukraina, Jerman, Malaysia, Lithuania, Kazakhstan, Spanyol, Bulgaria, dan Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun