Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Penerapan Mata Kuliah Akuntansi Biaya melalui MBKM Penelitian di Beranda Cafe serta MBKM KKNT di Desa Sidodadi Ramunia dan Desa Klambir Lima Kebun

8 Agustus 2024   20:21 Diperbarui: 2 Oktober 2024   16:24 80 0
Kegiatan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) masih merupakan metode pembelajaran yang diharapkan dapat memberikan nilai tambah bagi para mahasiswa dalam meningkatkan kompetensi mereka. Sehingga waktu tunggu yang akan dijalani nantinya oleh para lulusan universitas akan menjadi lebih pendek. Melalui program MBKM diharapkan adanya perluasan jaringan dan kerjasama antar dunia usaha/masyarakat dengan institusi pendidikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun