Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dengan Semangat Kebersamaan, Desa Blendung Rayakan HUT RI ke-79 melalui Karnaval Meriah dan Sholawat Syahdu

31 Agustus 2024   18:17 Diperbarui: 31 Agustus 2024   18:18 59 0
Desa Blendung, Ulujami, Pemalang, 24 Agustus 2024 - Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79, Desa Blendung bersama seluruh anggota tim Kuliah Kerja Nyata (KKN) UIN Gusdur Pekalongan angkatan 59 kelompok 60 menyelenggarakan rangkaian acara Gebyar Kemerdekaan yang meriah dan penuh makna. Acara yang digelar pada Sabtu, 24 Agustus 2024, ini diawali dengan karnaval yang diikuti oleh ratusan peserta dari berbagai dusun yang ada di desa Blendung. mulai dari pelajar, warga, Ibu-ibu, Bapak-bapak, hingga perwakilan organisasi kemasyaratan yang ada di Desa Blendung. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun