Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Saya dan Pengamen..

27 Maret 2010   03:36 Diperbarui: 26 Juni 2015   17:10 202 0
SMP. Saat saya mulai pulang sendiri dengan angkot. Pengamen adalah "sahabat" saya. Seakan-akan, saya tidak bisa hidup tanpa mereka.

"aasyiik, ada hiburan"

Mulailah saya ikut bersenandung dalam hati. Apalagi, kalau mereka pakai alat musik "lengkap". Ada gitar nya, kendang nya, biola nya, harmonika nya, dan bonus suara yang merdu! Perfect!

Musim ujian tiba.

"dek, kalau ada pengemis atau pengamen, jangan lupa kasih.. hati tenang, nilai juga bagus.."

Hahaha. Salahkah ajaran orang rumah saya? saya tidak tahu, yang pasti saya mengikuti ajaran itu. Walau musim ujian sudah berakhir, saya tetap menurut. 500 atau 1000. Istilah lebay nya, uang jajan saya sebagian untuk pengamen.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun