Kurikulum merdeka merupakan kurikulum baru yang dirancang untuk memberikan keleluasaan kepada pendidik utuk menciptakan pembelajaran yang berkualitas yang sesuai dengan kebutuhan dan lingkungan belajar peserta didik, namun masih banyak sekolah yang belum berani mengimplementasikan kurikulum merdeka dikarenakan tingkat kesiapan yang masih rendah. Hal ini diungkap oleh salah satu tim pengabdi dari Universitas Muhammadiyah Sukabumi (UMMI)
KEMBALI KE ARTIKEL