Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Memahami Pergerakan Lempeng Tektonik: Fondasi Geologi Dunia

14 April 2024   23:14 Diperbarui: 14 April 2024   23:20 90 1
Semua hal yang didunia pasti memiliki transformasinya tersendiri termasuk juga bumi yang dihuni oleh milyaran makhluk hidup ini juga memiliki transformasinya tersendiri. Perlu diketahui bahwa bumi dan daratan didalamnya tidak terpisah menjadi bagian-bagian seperti sekarang, tetapi menjadi satu kesatuan yang disebut dengan benua Supercontinent atau Pangea. Terpecah-belahnya benua ini diakibatkan oleh faktor pergerakan lempeng atau biasa disebut dengan lempeng tektonik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun