Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Mengenal Situs Candi Agung Gumuk Kancil Banyuwangi

18 Januari 2021   23:15 Diperbarui: 19 Januari 2021   10:53 4156 2
Dikisahkan, bahwa Rsi Markendya bersama sekitar kurang lebih 800 pengikutnya menuju ke arah pulau Bali. Sampai ditengah perjalan tepatnya di pegunungan Toh Langkir, Besakih, Karangasem, sebagian besar dari pengikutnya sakit bahkan sampai meninggal dunia akibat terserang wabah penyakit. Setelah bermeditasi mencari petunjuk, Rsi Markendya mendapatkan petunjuk pengikutnya diharuskan mandi di lereng kaki Gunung Raung, sampai di pemandian lereng kaki Gunung Raung, keanehan muncul para pengikutnya mendadak sembuh setelah mandi di lereng Gunung Raung. "Ini kisah asal muasal tentang nama Sugihwaras (sugih artinya kaya, dan waras artinya sehat) yang kami dapat dari Bali," kata Hadi Pranoto sesepuh Hindu Sugihwaras.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun