Membangun peradaban yang bermartabat jauh lebih penting dibandingkan dengan duduk di kursi kepemimpinan sebagai para pejabat tetapi banyak mengecewakan rakyat. Sebagai rakyat biasa, jalan terbaik adalah membangun tekad untuk mengisi waktu sebaik - baiknya. Kemerdekaan di negeri ini adalah kemerdekaan hampa. Pemimpin bangsa yang dibesarkan untuk membesarkan negerinya hanya tahu kepentingan diri dan partainya.
KEMBALI KE ARTIKEL