Situasi Pandemi Covid-19 di Indonesia belum membaik. kasus konfirmasi positif nya terus bertambah dari hari ke hari. Untuk mencegah munculnya klaster anak sekolah maka dilakukan pembelajaran secara daring tanpa tatap muka. Namun demikian, hal ini menimbulkan masalah yang baru yakni berkurangnya kualitas dari pembelajaran itu sendiri.
KEMBALI KE ARTIKEL