Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kondisi Ekonomi Dunia Post-Vaccine Covid-19

11 Februari 2022   14:25 Diperbarui: 11 Februari 2022   14:43 83 4
Pada bulan Desember 2019, beberapa media melaporkan adanya penemuan virus di Wuhan, kota terbesar di Cina. Pemerintah RRC menetapkan kebijakan bahwa Wuhan harus berada dalam kondisi Lockdown, kondisi dimana suatu wilayah berada dalam "keadaan istirahat", yakni semua sektor ekonomi dihentikan. Pada akhir Januari 2020, kasus virus ini muncul di Italia, kemudian kasus ini menyebar ke Eropa, dan seluruh penjuru dunia. Akibatnya, semua negara diwajibkan "mengistirahatkan" para karyawan maupun pegawainya. Bisnis-bisnis yang terkena imbasnya adalah hotel dan restoran, transportasi, eceran dan grosir, maupun manufaktur. Ketika terjadi lockdown, secara ekonomi, produksi semakin "terkikis" sedikit demi sedikit. Hal ini tidak akan berpengaruh apabila sektor perdagangan maupun hiburan terbantu dengan kecanggihan teknologi yang mutakhir.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun