Agama adalah jalan menuju Tuhan. Ibarat puncak sebuah gunung, maka untuk mencapainya banyak jalan menuju ke sana. Semua jalan itu, menurut pendakinya adalah jalan terbaik. Masing-masing pendaki teguh pada pendiriannya. Itulah sebuah kepercayaan.
KEMBALI KE ARTIKEL