Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Waspada, Indonesia dalam Ancaman Ekstremisme dan Radikalisme

27 Juni 2021   09:27 Diperbarui: 27 Juni 2021   09:32 477 1
Indonesia merupakan negara yang kaya akan keberagaman. Tidak hanya terdiri dari banyak suku, tapi juga banyak budaya, bahasa bahkan keyakinan. Tiap daerah juga mempunyai banyak nilai-nilai kearifan local. Masyarakat Jawa punya budaya yang berbeda dengan Papua, Kalimantan atau Sulawesi. Bahasa adan keyakinannya pun juga berbeda. Meski mayoritas masyarakat Indonesia menjadi muslim, Indonesia bukanlah negara Islam. Indonesia adalah negara yang beragama, yang mengakui banyak agama, karena masyarakat Indonesia tidak hanya muslim. Ada yang memeluk Katolik, Protestan, Hindu, Budha, Konghucu. Mereka juga punya hak dan kewajiban yang sama dengan yang muslim.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun