Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Harmoni Kewajiban dan Hak Negara Warga Negara dalam Demokrasi

9 November 2023   14:00 Diperbarui: 9 November 2023   14:07 51 0
Hak dan kewajiban adalah suatu hal yang tidak asing lagi di negara kita ini, hak dan kewajiban adalah sesuatu yang sudah terikat anatara satu dengan lainnya. Hak adalah segala sesuatu yang dimiliki seorang dan bersifat mutlak. Sedangkan kewajiban adalah segala sesuatu yang bersifat wajib bagi seorang. Jika sebuah hak dan kewajiban tidak dapat berjalan dengan seimbang maka akan mengakibatkan terjadinya ketimbangan antara warga dengan terlaksananya kehidupan baik secara individu maupun dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, serta secara bernegara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun