Sekarang tidak hanya manusia yang punya KTP, sapi juga punya. Karena sapi juga memiliki data, jadi tidak ada salahnya sapi mempunyai KTP. Namun, KTP Sapi bukan Kartu Tanda Penduduk Sapi melainkan Kartu Teknologi Peternakan Sapi. KTP Sapi ini akan digunakan untuk mempermudah manajeman pendataan hewan ternak terutama sapi. Program Kreativitas Mahasiswa ini diusulkan oleh Mahasiswa Politeknik Negeri Semarang, yang diketuai oleh Muhammad Taufik dan beranggotakan Roni Apriantoro, Nadiyatul Azizah Sholeh, Halimah Itsna Wardany serta Mohammad Iqbal Yusuf.
KEMBALI KE ARTIKEL