Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Mengenal Ecosystem Services dalam Pemanfataan Sumberdaya Kelautan dan Perikanan

3 Februari 2016   11:48 Diperbarui: 6 Juni 2016   14:37 1581 0
Millenium Ecosystem Assessment (2005) mendefinisikan Ecosystem Services (ES) sebagai keuntungan-keuntungan yang diperoleh manusia dari keberadaan suatu ekosistem. Keuntungan tersebut bisa saja berupa keuntungan yang dapat dihitung maupun tidak.Contohnya ekosistem sebagai penyedia makanan dan obat-obatan, pengatur atau penyelaras iklim dan penyakit, pelindung dari bencana yang ekstrim, dan sebagainya. ES merupakan hal pokok dalam kehidupan manusia baik dalam segi sosial maupun ekonomi serta memiliki hubungan timba balik dengan aktivitas manusia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun