Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keinginan Masyarakat terhadap Pegadaian Syariah di Indonesia

9 Juli 2024   20:50 Diperbarui: 9 Juli 2024   21:02 356 0
Pegadaian Syariah sebagai lembaga keuangan mikro syariah hadir untuk menyediakan solusi keuangan yang sesuai dengan prinsip syariah Islam bagi masyarakat. Dalam kurun waktu beberapa tahun terakhir, Pegadaian Syariah menunjukkan tren pertumbuhan yang signifikan, mencerminkan peningkatan minat masyarakat terhadap layanannya. Oleh karena itu, informasi ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentang faktor-faktor yang mendasari minat masyarakat terhadap Pegadaian Syariah di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun