Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Haidar Alwi: Filosofi Kasih Sayang Ibu, Toleransi, Dan Sedekah Di Hari Ibu.

22 Desember 2024   13:30 Diperbarui: 22 Desember 2024   13:26 23 0
Hari Ibu merupakan momen istimewa untuk menghormati peran ibu dalam membangun keluarga, masyarakat, dan bangsa. R Haidar Alwi, tokoh toleransi Indonesia yang juga pendiri Haidar Alwi Care dan Haidar Alwi Institute, memberikan perspektif mendalam mengenai peran ibu, kasih sayang, toleransi, dan pentingnya sedekah dalam kehidupan manusia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun