Terkait pesantren sebagai tempat tinggalnya para santri, masyarakat seringkali menggabungkan istilah pondok pesantren yang kemudian bermakna asrama bagi para santri untuk belajar agama. Maka tempat ini adalah gabungan antara lembaga pendidikan agama dan asrama bagi para siswa. Di tempat ini santri mengikuti seorang kiai sebagai guru dalam mempelajari kitab suci.
KEMBALI KE ARTIKEL